Perayaan HUT Ke-20 SMP Hang Tuah 5 Sidoarjo

Sidoarjo – Pada hari Jum’at (19,7), SMP Hang Tuah 5 Sidoarjo dengan bangga merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-20 yang penuh makna. Selama 20 Tahun, sekolah ini telah menjadi pusat pendidikan yang berkomitmen untuk membentuk generasi muda yang cerdas, berkarakter, dan siap menghadapi tantangan masa depan. Perayaan ini dimulai dengan upacara resmi yang diisi dengan […]

Purnawiyata Angkatan XVIII SMP Hang Tuah 5 Sidoarjo

Sidoarjo – Pada hari Kamis (20,5), penuh sukacita, siswa Kelas 9 SMP Hang Tuah 5 Sidoarjo Rayakan Wisuda Pada tanggal 20 Juni 2024,suasana dipenuhi dengan sukacita dan kebanggaan. Para siswa kelas 9 merayakan pencapaian mereka dalam upacara wisuda yang meriah. Acara yang berlangsung di favehotel Sidoarjo ini menjadi momen yang tak terlupakan bagi para wisudawan, […]

Menyambut Tahun Baru Hijriyah 1445

Menyambut datangnya tahun ajaran hijriyah 1445, pada hari jum’at (28/7) SMP Hang Tuah 5 Sidoarjo mengadakan kegiatan Mauidhoh Hasanah. Kegiatan tersebut dihadiri oleh siswa – siswa kelas VII, VIII, Dan IX SMP Hang Tuah 5. serta untuk kelas VII membawa mie instan, kelas VIII membawa snack, dan kelas IX membawa buah Sebelum kegiatan Mauidhoh Hasanah dimulai, […]

MPLS Tahun Ajaran 2023 / 2024

Menyambut datangnya tahun ajaran baru, pada hari Senin (17/7) SMP Hang Tuah 5 Sidoarjo mengadakan upacara pembukaan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) untuk peserta didik kelas 7 yang baru saja masuk ke SMP Hang Tuah 5 Sidoarjo.  Peserta didik baru kelas 7 disambut dengan hangat oleh bapak ibu guru dan karyawan dari SMP Hang Tuah […]

Idul Adha 1444H Tahun 2023

Bagikan Daging Qurban, SMP Hang Tuah 5 Sembelih 1 Ekor Sapi dan 3 Ekor Kambing Sidoarjo,(31/06/2023) Satuan Pendidikan jenjang SMP Hang Tuah 5 selama hari Raya Idul Adha / Idul Quban 1444 H/ 2023 M telah melaksanakan penyembelihan hewan qurban sebanyak 1ekor sapi dan 3 ekor kambing (31/06/2023). Penyembelihan hewan qurban tersebut merupakan usaha dalam […]

PURNAWIYATA SMP HANG TUAH 5 KE XVII TAHUN 2023/2024

SMP Hang Tuah 5 Candi Sidoarjo merupakan salah satu Satuan Pendidikan yang bernaung di Cabang Surabaya Yayasan Hang Tuah , pada tahun pelajaran 2022/2023 meluluskan 178 siswa terdiri dari 105 siswa pria dan 73 siswa wanita, berdasarkan surat Skept. No.076/VI/2023 tertanggal 08 Juni 2023 menyatakan lulus 100% . Kasatdik SMP Hang Tuah 5 Candi Sidoarjo […]

PONDOK RAMADHAN 2023 / 1444 H SMP HANG TUAH 5 SIDOARJO

SIDOARJO-Pada tanggal 14 April 2023 atau bertepatan dengan 23 Ramadhan 1444 H SMP Hang Tuah 5 Sidoarjo mengadakan kegiatan Pondok Ramadhan dengan tema “Ciptakan Generasi Penerus Bangsa yang Kreatif, Mandiri, Islami, Berprestasi dan Kita Tingkatkan Silaturahmi.” Kegiatan ini berlangsung selama satu hari penuh mulai pukul 07.00 WIB sampai pukul 21.00 dengan tujuan memberikan suasana seperti […]

Pekan Seni SMP HT 5 Tahun 2023

SIDOARJO-Pada hari sabtu tanggal 11 Maret 2023, SMP Hang Tuah melaksanakan kegiatan Pensi (Pentas Seni). Kegiatan yang berlangsung selama tiga hari ini dimulai tanggal 9 Maret 2023 yang dimulai seleksi dari berbagai macam kesenian maupun ekstrakurikuler siswa siswi SMP hang Tuah 5. Pada hari kedua tanggal 10 Maret 2023 siswa siswi melaksanakan gladi bersih dari hasil […]